Cara Mengenal dan Memanfaatkan Robot Pencari

SEO, Search Engine Optimization
Sebelum, kita melangkah membahas tentang tag-tag yang merupakan inti dari teknik pengoptimalisasian sebuah website. Terlebih dahulu, sejenak kita berkenalan dengan Robot Pencari. Apa yang dimaksud dengan robot pencari? Setiap search engine memiliki robot pencari yang tugasnya adalah untuk mencari situs-situs baru dan melakukan indexing ke dalam data base mereka. Meski, semua search engine memiliki formulir untuk pendaftaran situs baru, namun mereka juga memiliki robot-robot yang tugasnya 'travelling' - menjelajahi dari satu server ke server lain mencari situs-situs baru dengan mengikuti link-link yang ada di setiap halaman website. Atau, untuk melakukan update konten terbaru dari sebuah website yang sudah terdaftar di dalam index mereka.

Anda dapat menambahkan sebait kode perintah yang diperuntukkan bagi robot search engine. Misalnya Anda tidak menginginkan semua website Anda terindex oleh search engine, maka Anda dapat menyisipkan kode di website Anda.

pada bagian antara dan

Anda juga bisa mencegah robot search engine dengan memasang sebait kode:



Biasanya, kode ini dipergunakan untuk halaman log in atau halaman members area agar tidak masuk ke dalam index search engine. Kode tersebut wajib digunakan oleh website berbasis intranet agar tidak dapat diketemukan oleh pengunjung melalui search engine, mengingat fungsi intranet yang hanya digunakan secara internal saja.

0 komentar:

Post a Comment

Terimakasih sudah berkomentar dengan baik, sopan dan tidak spam.
Klik Subscribe by email jika ingin mengetahui update komentar pada artikel.